Download DLC Boot 2016 & Cara Menggunakan
DLC Boot 2016
Download DLC Boot 2016 & Cara Menggunakan
DLC merupakan sebuah Software yang digunakan oleh para teknisi komputer karena DLC Boot memiliki fitur fitur menarik seperti Mini Windows / linux, Backup / Restore, Partition tools, Regenerator dan masih banyak lagi. Jika anda seorang teknisi komputer, pasti anda sudah memiliki DLC Boot, namun bagi anda yang belum memilikinya, anda bisa Download DLC Boot 2016 V3.1 Full Version pada link yang telah disediakan.
Cara Menggunakan:
Bootable ISO (Supaya bisa di burning ke DVD)
1. Extract file yang telah anda download
2. Kemudian, buka folder yang telah anda extract, lalu jalankan aplikasi yang bernama "DLCBoot.exe"
3. Selanjutnya, pilih "Create ISO" (pojok kanan atas yang berlogo CD).
4. Lalu tunggulah sampai selesai.
5. Selesai
Bootable USB (Supaya bisa digunakan di Flashdisk)
1. Extract file yang telah anda download
2. Kemudian, buka folder yang telah anda extract, lalu jalankan aplikasi yang bernama "DLCBoot.exe"
3. Selanjutnya, pilih "Create USB, HDD Box Boot"
4. Tunggulah sampai selesai.
5. Selesai
0 Response to "Download DLC Boot 2016 & Cara Menggunakan "
Post a Comment